
Enam Belas
sebelumnya di sini“Bagaimana cantik kan?” Mirah ternganga. Dia sungguh kehabisan kata- kata. Kalung yang baru saja dikenakan Dae Ho di lehernya memang sangat indah. Bentuknya sederhana tapi bandul berbentuk bulat, berwarna merah di tengahnya terasa cocok di leher putihnya. “I—ni?” “Untuk...